Category

Welcome Guys

Pages

Send Quick Massage

Name

Email *

Message *

ads

Sunday, August 9, 2015

Persahabatan yang Kekal

by Unknown  |  in CERPEN at  6:14 PM



Persahabatan yang Kekal              
         Suatu hari, hiduplah kelinci bernama dino dan kino. Mereka sudah lama berteman. Mereka selalu akrab dan saling membantu. Suatu ketika, ada kelinci bernama bino. Bino merupakan kelinci yang keren dan indah. Kino pun tertarik untuk menjadi teman-nya. Kino pun berteman dengan bino.         
        Bino sebenarnya kelinci jahat. Dia memberitahu kino hal negatif dino. Suatu saat, dia mengadu domba dino dan kino. Dia menjelekan kino yang dibilangnya dari dino. Kino pun marah pada dino. Kino berkata pada dino “Sahabat apa kau ini, jahat sekali kau menjelekkan aku.” Dino pun bingung tapi dia tahu bahwa itu ulah bino. Akhirnya kino hanya berteman dengan bino.            Suatu hari, mereka pergi ke tebing untuk melihat pemandangan. Kebetulan dino juga ada tetapi Dino dan bino tidak tahu. Saat berjalan, kino terpeleset dan hamper jatuh. Kino berkata “Bino, tolonglah aku!” Tetapi bino berkata “Aku tak mau menolongmu, nanti aku jatuh.” Kino berkata “Tolonglah!” Bino berkata “Selamat tinggal.” Dino yang melihat begitu, langsung sigap menolong kino. Tapi dia jatuh saat menolongnya, sedangkan kino selamat. Saat hampir mati, dia berkata “Sampai jumpa kino, aku mengasihimu.”           Seketika itu juga dino meninggal. Kino menangis dengan keras. Dia pun menyadari bahwa bino yang membuat ulah. Sejak saat itu kino berubah dan tidak mau mudah terpengaruh.

Orientasi : Suatu hari, hiduplah kelinci bernama dino dan kino. Mereka sudah lama berteman. Mereka selalu akrab dan saling membantu. Suatu ketika, ada kelinci bernama bino. Bino merupakan kelinci yang keren dan indah. Kino pun tertarik untuk menjadi teman-nya. Kino pun berteman dengan bino. 
Komplikasi :
Bino sebenarnya kelinci jahat. Dia memberitahu kino hal negatif dino. Suatu saat, dia mengadu domba dino dan kino. Dia menjelekan kino yang dibilangnya dari dino. Kino pun marah pada dino. Kino berkata pada dino “Sahabat apa kau ini, jahat sekali kau menjelekkan aku.” Dino pun bingung tapi dia tahu bahwa itu ulah bino. Akhirnya kino hanya berteman dengan bino.            Suatu hari, mereka pergi ke tebing untuk melihat pemandangan. Kebetulan dino juga ada tetapi Dino dan bino tidak tahu. Saat berjalan, kino terpeleset dan hamper jatuh. Kino berkata “Bino, tolonglah aku!” Tetapi bino berkata “Aku tak mau menolongmu, nanti aku jatuh.” Kino berkata “Tolonglah!” Bino berkata “Selamat tinggal.” Dino yang melihat begitu, langsung sigap menolong kino. Tapi dia jatuh saat menolongnya, sedangkan kino selamat. Saat hampir mati, dia berkata “Sampai jumpa kino, aku mengasihimu.”         
Resolusi :
Seketika itu juga dino meninggal. Kino menangis dengan keras. Dia pun menyadari bahwa bino yang membuat ulah.
Koda :
Sejak saat itu kino berubah dan tidak mau mudah terpengaruh.

0 comments:

Proudly Powered by Blogger.